Rabu, 22 Januari 2014

Punya Rumah Tanpa KPR

Tulisan ini masih sambungan dikit dari tulisanku sebelumnya yaitu Direm Dulu.


Tulisanku berjudul Direm Dulu itu berisi nasehat, yang kalo diperes jadi sebuah kalimat doang, intinya begini: Jika kita punya keinginan memiliki suatu barang yang bersifat konsumtif tapi ngga punya uang, maka direm dulu, jangan sampe jatuhnya hutang bank. Barang konsumtif lho ya.
Misalnya kaya aku sekarang pengen Wacom Cintiq 13HD. Harganya 13 jota.
Aku bisaaaaa tuh gampil utang bank buat beli. Tapi aku memilih untuk ngerem dulu.
Biar lah sementara ini gambar manual. Nanti, misalnya gambarku laku dan ada rejeki dari situ, bolehlah kupake beli Wacom Cintiq. Itu pun kata Mama K, "Kalo dikontrak lagi bikin komik."
Nah akan tetapi, ketika tulisan itu dipublish, biasanya larinya komentar temen2ku kok ke masalah kepemilikan rumah, yang saat ini memang sulit dimiliki tanpa ambil KPR.
Padahal rumah bukan barang konsumtif. Itu kebutuhan primer. Udah kutulis di tulisanku yang itu.
Dan tetep lah temen2 bahasnya ke rumah lagi ke rumah lagi. 

Emang kenapa sih om kok ga mau bahas soal rumah?
Hmmhh (seka keringet).
Tapi ini juga bahas rumah juga ding. Nekad.

Apakah omsqu pernah ambil KPR?
Kalo itu yang ditanya, maka kujawab aku ngga pernah. Tapi kalo ditanya lalu bagaimana bisa punya rumah?
Nah ini. 
Kebetulan -alhamdulillah- baik dari keluargaku maupun keluarga istriku meninggalkan tinggalan tanah dan rumah sederhana buat kami. Waktu itu nilai bangunan rumahnya hanya sekitar delapan jutaan. Yang lalu kurenovasi kubangun sedikit demi sedikit jadi rumah yang lebih layak huni bagi kami.
Kalo harga tanahnya ga tau. Tapi aku beli tanah kavling di kampung, satu kavling nya sekitar 15 jutaan.

Wow wow murah amaat om?
Ya kan memang di desa. Mampunya di desa ya di desa. Kami ga mungkin ngelihat ke atas pengen beli rumah di perumahan elit di Jakarta harga enam ratus jutaan. Pake uang siapa? Itu sebab kita diajarin supaya melihat ke bawah.
Karena itu kami memilih kontrak rumah di Jakarta.
Ada tetangga komplek yang nanya aku kerja dimana. Setelah kujawab dia lgsg bilang, "Waaah ambil aja rumah di sini."
Lhah, sekali lagi uangnya siapa yang dipake?

Sahabat fillah,
Itu lah sebabnya aku merasa, mgkn aku ga pantes kalo menasehati tentang rumah. Kuatir nanti akan dibalik dengan pertanyaan, "kalo om beli rumah sendiri dengan uang sendiri tanpa berhutang, baru kasih tau caranya ke kami disini, lha ini rumahnya hasil di kasih ortu."
Misalnya begitu, dan aku kuatir jawabanku tidak bisa memuaskan.

Pasti rumahnya omsqu mewah ya?
Lho iya. Mepet sawah. Kami tinggal di desa. Di komikku kugambar kok tentang rumahku.
Di situ harga tanah murah. Harga bahan bangunan juga masih murah.
Soal bagaimana punya rumah tanpa hutang bank, aku bnyk diskusi ama temen2, baca dan googling, eh trnyt aku lupa cerita ttg lingkungan tempat tinggalku di desa.
Mayoritas penduduk di kampungku bukan golongan ekonomi menengah ke atas, bukan pegawai dan tidak mengenal KPR. Banyak pasangan muda yg punya rumah dengan urutan:

1. Tinggal dulu bersama ortu / kost / kontrak sambil menabung (alangkah baiknya jika mereka menabung dalam bentuk emas, LM, dinar). Ada yg punya tanah pemberian dari ortu, tapi jika tidak ya beli tanah dulu sesuai kemampuan.
(pedagang mie ayam -gerobak- yg dulu kontrak di rumah petak di kawasan belakang rumah mamiku suatu hari dia cerita udah beli tanah, "Mas saya udah beli tanah mas." di gang sebelah.
Alhamdulillah aku kok seneng deh dengernya. Setelah ini tahapan dia adalah nabung buat beli bahan2 bangunan.)

2. Menabung material bangunan di tetangga yang sedang membangun. Kirim kepada mereka mis.10 sak semen. Sesuai perjanjian kelak akan dikembalikan pula dlm bentuk 10 sak semen. Bisa pasir, bisa batu bata, terserah aja.

3. Cari pinjaman kepada kerabat, tetangga, sodara, orang baik, yang tanpa dibebani bunga. Mereka akan meminjamkan tanpa pamrih, lillahi ta'ala. (emang ada orang gitu? Ya adaaaa. Insyaa Allah kalo kita baik, bisa dipercaya, maka orang juga akan baik kpd kita).
Seorang akhwat di Shalahuddin cerita;
"Alhamdulillah saya melaksanakan yang point tiga omsqu,...
kami mendirikan rumah di kota yang harga rumah selangit
Alhamdulillah..."


4. Ngga usah menggebu2 kemrungsung rumah langsung bagus. Dibenahi sedikit2 aja. (ada tetangga yg tembok rumahnya masih batu bata belum disemenin. Saat ditawarin apa mau pinjam uang, dijawab "Ngga usah, Mi, mau nabung aja pelan2") 
Tapi mungkin sebagian temen akan bilang bahwa nasehatku cocok kalo pengen punya rumah di desa. Jangan pesimis dulu. Cerita di atas memang cerita dari desa, tapi kalo ga bisa diterapkan semua mgkn bisa diterapkan sebagian kalo di kota.


Btw, apakah om ga pernah kredit bank?
Pernah, dan menyesal. Tercekik dan takut riba. Mungkin saat itu karena keterbatasan ilmuku atau pura2 ga tau, aku terikat hutang bank dan konsumtif pula.
Lalu aku berniat sesegera mungkin melunasi (via nabung emas), eh trnyata harga emas pas turun!
Kalo emas2 ku kujual ya belum bisa nutup pokok hutangku.
Sediiih. Berdoa.
Eh tiba2 ada rejeki nomplok!!
Alhamdulillah.
Ngga terduga-duga.
Jadi duluuu kami sekeluarga pernah patungan beli rumah punya sodara yg lagi BU. Setelah bertahun2 eh rumah itu dijual. Tau2 aku dapet bagian dari uangku dulu! Alhamdulillah pertolongan Allah datang. Kreditan bank lunas.
Aku mikirnya gini Gan, kalo kita bertaubat, niat beneerrr pengen segera melunasi, lalu memperjuangkannya (bukan cuma angan2) Insyaa Allah akan dikasih jalan. 
Dan sekarang ga mau hutang2 bank lagi, insyaa Allah.
Ini mirip2 sama kaya orang yang berhasil bebas rokok lalu bercerita kemana2 soal tipsnya berhenti merokok. Atau ini mirip sama Slank yang dulunya junker narkoba eh lalu sembuh. Mereka lalu bagi2 tips dan motivasi supaya ayo ayo jangan terlibat narkoba.

Get the point ya?

Berikut ini akan aku bagikan tips dari temen-temenku ya di Forum Shalahuddin.
Dari Mas Pria,
1. Naikkan penghasilan perketat pengeluaran ( klise banget yah )
2. Ngutang ke selain bank yg gak pake bunga ( sodara, temen, ortu, mertua, dsb )
3. Cari kontraktor yang mau dibayar nyicil
4. berdoa dimampukan renovasi rumah
5. keinginannya ditahan dulu sampe punya duit


Denger dari ust arifin badri di rekaman ceramah
Lebih baik puasa 10 tahun sambil menabung baru setelah itu punya rumah
daripada istighfar 10 tahun punya rumah sekarang tapi kena riba
itu nasehat beliau untuk menjauhi dosa riba


Dari Mas D-No,
Kalau beli tanah, saran saya cari yang diperkirakan aksesnya lumayan bagus, dan bisa ditanami jati atau sengon.
Kenapa?? kalau niatnya masih membangun 10 tahun lagi, jati sangat bagus untuk diniatkan. karena pada saat anda hendak membangun, anda tidak perlu membeli jati untuk pondasi, pancang, dll.
Kalau jarak rendah bisa menanam sengon, dll.
Kalau materialnya yang bisa awet silahkan beli besi, bata, genteng. kalau semen, moga2 aja nanti ada yang mau minjem. kalau nggak, takutnya keburu mengeras.

Kalau beli tanah harus produktif. semisal sawah atau kebun. 
Kalau mau bagus lagi, cari teman dinas tataruang kota. Mereka tau arah pembangunan kemana.

Saya tahun 2008 beli tanah harga permeter 18rb, tahun 2012 akhir saya jual laku 50ribu. belum termasuk keuntungan tahunan karena ada hasil panen seperti mangga, nanas, dll.

Moga2 bermanfaat ya Gan.
Buat yang terlanjur berhutang KPR, tetap semangaaaaaattt, jangan terpuruk!! Kondisi masing2 keluarga memang beda2. Ada yg dimudahkan di hal itu, disulitkan di hal yang lain. Sabar ya.
Kalo udah terlanjur ya udah diselesaikan. Semoga disegerakan lunas, berusaha dan ga hutang2 bank lagi.
Barakallahu fiikum.

9 komentar:

  1. Karena ada temen2 yang bertanya soal bagaimana meminjam di bank syariah, maka aku ngga tau. Aku ga punya keilmuan utk menjawab. Tapi berikut aku kasih link tulisan dari Ust. Dr. Erwandi Tarmidzi:
    http://pengusahamuslim.com/mudharabah-bank-syariah-1476

    BalasHapus
    Balasan
    1. Saya telah berpikir bahwa semua perusahaan pinjaman online curang sampai saya bertemu dengan perusahaan pinjaman Suzan yang meminjamkan uang tanpa membayar lebih dulu.

      Nama saya Amisha, saya ingin menggunakan media ini untuk memperingatkan orang-orang yang mencari pinjaman internet di Asia dan di seluruh dunia untuk berhati-hati, karena mereka menipu dan meminjamkan pinjaman palsu di internet.

      Saya ingin membagikan kesaksian saya tentang bagaimana seorang teman membawa saya ke pemberi pinjaman asli, setelah itu saya scammed oleh beberapa kreditor di internet. Saya hampir kehilangan harapan sampai saya bertemu kreditur terpercaya ini bernama perusahaan Suzan investment. Perusahaan suzan meminjamkan pinjaman tanpa jaminan sebesar 600 juta rupiah (Rp600.000.000) dalam waktu kurang dari 48 jam tanpa tekanan.

      Saya sangat terkejut dan senang menerima pinjaman saya. Saya berjanji bahwa saya akan berbagi kabar baik sehingga orang bisa mendapatkan pinjaman mudah tanpa stres. Jadi jika Anda memerlukan pinjaman, hubungi mereka melalui email: (Suzaninvestment@gmail.com) Anda tidak akan kecewa mendapatkan pinjaman jika memenuhi persyaratan.

      Anda juga bisa menghubungi saya: (Ammisha1213@gmail.com) jika Anda memerlukan bantuan atau informasi lebih lanjut

      Hapus

  2. Istri: pa,utang bank dong buat belu rumah ma mobil.
    Suami: g ma. Papa g ingin terjerat riba. Riba ada karena kontribusi pengutang jg. Makanya pelaku riba menjamur.
    Istri: lho klo g ngutang kapan belinya. 10 tahun juga g dapet apa2 dong. G kaya si fulan yg udah lunas rumahnya 8th lagi.
    Suami: kita emang g pnya rumah 10th kedepan ma.tapi qt punya sabar. :)

    BalasHapus
  3. PELUANG LAIN LAGI, APAKAH ANDA USAHA MAN / WANITA, A PEKERJA DI ORGANISASI, Wiraswasta? Membutuhkan pinjaman pribadi untuk bisnis tanpa stres, Jika demikian, hubungi kami hari ini, kami menawarkan pinjaman tahun baru pada tingkat bunga rendah dari 2%, Anda dapat memulai tahun baru dengan senyum di wajah Anda, keselamatan, kebahagiaan kami pelanggan adalah kekuatan kita. Jika Anda tertarik, mengisi formulir aplikasi pinjaman di bawah ini:
    Informasi Peminjam:

    Nama lengkap: _______________
    Negara: __________________
    Sex: ______________________
    Umur: ______________________
    Jumlah Pinjaman Dibutuhkan: _______
    Durasi Pinjaman: ____________
    Tujuan pinjaman: _____________
    Nomor ponsel: ________

    Untuk informasi lebih lanjut silahkan hubungi kami sekarang melalui email: gloryloanfirm@gmail.com

    BalasHapus
  4. Apakah Anda mencari pinjaman pinjaman asli? Anda berada di tempat yang tepat untuk solusi pinjaman Anda di sini! Pemberi pinjaman pinjaman pribadi yang memberikan kesempatan hidup pinjaman. Apakah Anda memerlukan pinjaman konsolidasi atau hipotek? Tidak terlihat lagi karena kita di sini untuk membuat semua masalah keuangan Anda menjadi sesuatu dari masa lalu. Pinjaman kami kepada individu yang membutuhkan bantuan keuangan, yang memiliki kredit buruk atau membutuhkan uang untuk membayar tagihan, untuk berinvestasi dalam bisnis dengan tarif 2%. Saya ingin menggunakan media ini untuk memberi tahu Anda bahwa kami memberikan bantuan dan penerima yang andal dan bersedia menawarkan pinjaman. Jadi hubungi kami hari ini via email di:
    Silahkan hubungi kami melalui e-mail via patriciajames205@gmail.com. Jadi jika Anda ingin mendapatkan pinjaman dari perusahaan saya, Anda bisa menghubungi kami hari ini.
    Terima kasih

    Nyonya Patricia James

    BalasHapus
  5. Hari yang baik untuk semua orang Indonesia dan juga semua orang ASIA saya, nama saya adalah Ibu Rini Yanto saya dan dari Sungai Penuh, Indonesia, saya ingin membagikan kesaksian hidup saya di sini tentang platform ini untuk semua orang Indonesia dan seluruh Asia untuk berhati-hati. tentang pemberi pinjaman di internet, ALLAH telah mendukung saya melalui ibu Nyonya Susan Susan Patrick

     Setelah beberapa lama berusaha mendapatkan pinjaman dari lembaga keuangan, dan terus menurun, saya memutuskan untuk mendaftar melalui jalur pinjaman tapi saya selingkuh dan kehilangan hampir Rp 12.000.000 dengan pinjaman pinjaman yang berbeda.

    Saya menjadi sangat putus asa untuk mendapatkan pinjaman, jadi saya berbicara dengan seorang saudara laki-laki yang kemudian mengenalkan saya pada Mrs. Susan Patrick, jadi teman saya meminta saya untuk melamar dari Mrs. Susan Patrick, jadi saya mengumpulkan keberanian dan menghubungi Mrs. Susan Patrick melalui emailnya (susanpatrick18@gmail.com)

    Saya mengajukan pinjaman sebesar Rp1.000.000.000 dengan tingkat bunga 2%, sehingga pinjaman mudah disetujui tanpa tekanan dan semua pengaturan dilakukan atas pengalihan kredit, karena tidak memerlukan jaminan dan jaminan pinjaman. Transfer saya hanya diberitahu untuk mendapatkan sertifikat sertifikat lisensi aplikasinya untuk mentransfer kredit saya dan dalam waktu kurang dari satu jam uang pinjaman dimasukkan ke rekening bank saya.

    Saya pikir itu adalah lelucon sampai saya menerima telepon dari bank saya sehingga akun saya dikredit sebesar Rp1.000.000.000. Saya sangat senang bahwa ALLAH akhirnya menjawab doaku dengan memesan pinjaman saya dengan pinjaman awal saya, yang telah memberi saya keinginan hati saya.

    Mereka juga memiliki tim ahli yang akan memberi tahu Anda tentang jenis bisnis yang ingin Anda investasikan dan bagaimana menginvestasikan uang Anda, jadi Anda tidak akan pernah bangkrut lagi dalam hidup Anda.


    Semoga Tuhan memberkati ibu Susan Patrick karena telah membuat hidup saya mudah, jadi saya menyarankan kepada siapapun yang tertarik untuk mendapatkan pinjaman untuk menghubungi ibu Mrs. Susan Patrick melalui email: susanpatrick18@gmail.com atas pinjaman Anda dan saya dapat menjamin orang yang saya janjikan

    Akhirnya. Saya ingin mengucapkan terima kasih telah meluangkan waktu untuk membaca kesaksian tentang kehidupan sejati saya tentang kesuksesan saya dan saya berdoa kepada Tuhan untuk melakukan kehendak-Nya dalam hidup Anda.
    Nama lain adalah Rini Yanto Anda bisa menghubungi saya untuk informasi lebih lanjut melalui email saya: riniyanto99@gmail.com
    TERIMA KASIH KEPADA ANDA SEMUA

    BalasHapus
  6. Halo,
    Apakah Anda secara finansial turun? mendapatkan pinjaman sekarang dan bisnis Anda menghidupkan kembali, Kami adalah pemberi pinjaman dapat diandalkan dan kami memulai program pinjaman ini untuk memberantas kemiskinan dan menciptakan kesempatan bagi yang kurang istimewa untuk memungkinkan mereka membangun sendiri dan menghidupkan kembali bisnis mereka. Untuk informasi lebih lanjut, Anda dapat menghubungi kami melalui email: (mariasednerloanfirm@gmail.com). mengisi formulir Informasi Debitur berikut:

    Nama lengkap: _______________
    Negara: __________________
    Sex: ______________________
    Umur: ______________________
    Jumlah Pinjaman Dibutuhkan: _______
    Durasi Pinjaman: ____________
    Tujuan pinjaman: _____________
    Nomor ponsel: ________

    silahkan mengajukan permohonan perusahaan yang sah.

    BalasHapus
  7. Halo,
    Ini untuk memberi tahu masyarakat bahwa Nyonya Charity White, pemberi pinjaman swasta memiliki kesempatan finansial untuk semua orang yang membutuhkan bantuan keuangan, membayar tagihan, untuk berinvestasi dalam bisnis baru atau untuk meningkatkan bisnis Anda. Kami memberikan pinjaman dengan bunga sebesar 2% kepada perusahaan dan perorangan. Ini tidak memerlukan banyak dokumen, juga syarat dan ketentuan yang jelas dan peka. Hubungi kami via e-mail: (charitywhitefinancialfirm@gmail.com) Kami akan memberikan layanan terbaik kami.

    BalasHapus
  8. KABAR BAIK!!!

    Nama saya Aris Mia, saya ingin menggunakan media ini untuk mengingatkan semua pencari pinjaman sangat berhati-hati, karena ada penipuan di mana-mana, mereka akan mengirim dokumen perjanjian palsu untuk Anda dan mereka akan mengatakan tidak ada pembayaran dimuka, tetapi mereka adalah orang-orang iseng, karena mereka kemudian akan meminta untuk pembayaran biaya lisensi dan biaya transfer, sehingga hati-hati dari mereka penipuan Perusahaan Pinjaman.

    Beberapa bulan yang lalu saya tegang finansial dan putus asa, saya telah tertipu oleh beberapa pemberi pinjaman online. Saya hampir kehilangan harapan sampai Tuhan digunakan teman saya yang merujuk saya ke pemberi pinjaman sangat handal disebut Ibu Cynthia, yang meminjamkan pinjaman tanpa jaminan dari Rp800,000,000 (800 juta) dalam waktu kurang dari 24 jam tanpa tekanan atau stres dan tingkat bunga hanya 2%.

    Saya sangat terkejut ketika saya memeriksa saldo rekening bank saya dan menemukan bahwa jumlah yang saya diterapkan, telah dikirim langsung ke rekening bank saya tanpa penundaan.

    Karena saya berjanji bahwa saya akan membagikan kabar baik, sehingga orang bisa mendapatkan pinjaman mudah tanpa stres. Jadi, jika Anda membutuhkan pinjaman apapun, silahkan menghubungi dia melalui email nyata: cynthiajohnsonloancompany@gmail.com dan oleh kasih karunia Allah ia tidak akan pernah mengecewakan Anda dalam mendapatkan pinjaman jika Anda menuruti perintahnya.

    Anda juga dapat menghubungi saya di email saya: ladymia383@gmail.com dan Sety yang memperkenalkan dan bercerita tentang Ibu Cynthia, dia juga mendapat pinjaman baru dari Ibu Cynthia, Anda juga dapat menghubungi dia melalui email-nya: arissetymin@gmail.com sekarang, semua akan saya lakukan adalah mencoba untuk memenuhi pembayaran pinjaman saya bahwa saya kirim langsung ke rekening mereka bulanan.

    Sebuah kata yang cukup untuk bijaksana.

    BalasHapus